Catatan Rilis Seri Queens¶
1.0.0¶
Prelude¶
Dukungan Heat di OpenStack Dashboard kini terbagi menjadi paket python terpisah.
Fitur baru¶
Dukungan Heat di OpenStack Dashboard sekarang terbagi menjadi paket terpisah
heat-dashboard. Anda perlu menginstalheat-dashboardsetelah mengupgrade Dashboard OpenStack ke rilis Queens dan menambahkan fileenableduntuk Heat Dashboard. Untuk informasi lebih detail, lihat https://docs.openstack.org/heat-dashboard/latest/.
Panel untuk
Template Generatorbaru saja ditambahkan. Tidak ada proses instalasi yang spesifik. Setelah memasang heat-dashboard, panel ini akan ditampilkan bersama denganStacks,Resource TypesdanTemplate Versions.